• waw...! supra x "HELM-IN"

    setelah pulang dari sekolah, abiz sholat maghrib langsung istirahat n nonton tv. di suatu channel ada iklan tentang kendaraan honda yang baru.."lah...inikan SUPRA X 125 HELM-IN" baru kmaren malam saya lihat d TMCblog.com tiba dah keluar aja ni malam. sempet kaget. karena bukan cuma karena iklannya tapi karena banyak perubahan pada desain supra x helm-in ini...



    pertama sosoknya lebih besar karena bagasinya yang luas hingga bisa menyimpan helm full face dan tangki bensin yang bisa diisi hingga 5,6 liter. manteb nieh buwat jalan jauh.. bentuk lampu sein dan senja yang sekilas mirip BLADE tapi di kasih SPACY (jarak). lampu belakang LED berbentuk terpisah, dan key shutter hampir mirip (to emang mirip) dengan ABSOLUTE REVO dan BLADE, bentuk knalpot yang berbeda, dan untuk sisanya masih sama dengan supra x lama...

    kalau soal mesin hingga suspensi, seperti yang dikutip dalam kompas.com (http://otomotif.kompas.com/read/2011/09/14/19513339/Kesan.Setelah.Mencoba.Honda.Supra.X.125.Helm.in) "Raungan mesin ketika diajak sprint cukup membuat Anda terpacu untuk terus tancap gas.  Putaran bawah hingga tengah cukup responsif  yang merupakan hasil dari teknologi Honda Variable Ignition Control. Pihak AHM mengklaim, konsumsi bahan bakarnya 51,2 km/liter, berarti untuk menempuh jarak Jakarta - Bandung pulang pergi (287 km)nya sekali isi bensin."


    "Saat bermanuver ekstrim,  foot step sering menyentuh aspal namun tidak mengurangi stabilitas alias tergelincir. Grip dari ban berukuran 70/90 - 17 depan dan 80/90 - 17 belakang, cukup baik meski terlihat agak ramping."

    "Kedua suspensi depan dan belakang menghasilkan kenyamanan yang cukup baik dan setara dengan bebek yang dipasarkan sekarang ini. Laju sepeda motor dapat dikurangi dengan baik berkat rem cakram pada kedua roda."

    tapi dengan segala kelebihannya itu pihak AHM tetap mematok harga yang sama dengan supra x lama. hmmm... mungkin strategy marketing kalie ya... dan dengan menggunakan nama besar SUPRA mungkin tak perlu membangun brand image pada motor ini laghi...

    sumber:
    TMCblog.com dan KOMPAS.com


  • You might also like

    2 komentar:

    1. Wah lumayan juga snih blog, cukup keyen,,, lanjutkan..! kretifitasnya, sy doain biar jadi Pakar Telematika.. kaya Roy marten...ups Suryo mksdna

      BalasHapus
    2. Amiun thx ya gan..
      ekh slah, ngloncong tuh sya..
      iya pak...
      doakan sja ya pak biar langgeng di dunia Maya..
      amin..

      whehehehhe..

      BalasHapus